Tangguh dalam Kehidupan, Kuat dalam Tuhan
Penulis :
Penulis 2 :
Penerbit : Katalis Media
Kategori : Pemerlengkapan Pelayanan
ISBN-10 : 602-53628-5-8
ISBN-13 : 978-602-53628-5-9
Terbit : Juni 2020
Halaman : 252 hlm.
Dimensi : 14 x 21,5 cm
 
Harga Normal : Rp 50.000, 00
Anggota Katalis : Rp 35.000, 00

Kita didorong untuk mengembangkan ketangguhan diri dan mempersiapkan diri kita terhadap berbagai tantangan yang akan muncul dalam kehidupan kita di dunia yang semakin sulit.

Dengan hikmat alkitabiah dan wawasan psikologis, para penulis menunjukkan kepada kita tentang bagaimana kita bisa lebih memahami diri, menghargai bidang-bidang di mana kita kuat, dan menguatkan bidang-bidang yang lemah pada diri kita.

Bacalah buku ini jika Anda menghendaki iman yang bertahan hingga garis akhir.

1. Pengantar
Debbie Hawker

Tangguh secara Rohani
2. Aspek Rohani dari Ketangguhan
Debbie Hawker

3. Ketangguhan dalam Kehidupan Nehemia
Tony Horsfall

Tangguh secara Fisik
4. Aspek Fisik dari Ketangguhan
Debbie Hawker

5. Ketangguhan dalam Kehidupan Elia
Debbie Hawker

Tangguh secara Emosi
6. Aspek Emosi dari Ketangguhan
Debbie Hawker

7. Ketangguhan dalam Kehidupan Daud
Tony Horsfall

Tangguh secara Kognitif dan Kreatif
8. Aspek Kognitif dan Kreatif dari Ketangguhan
Debbie Hawker

9. Ketangguhan dalam Kehidupan Yusuf
Tony Horsfall

Tangguh karena Dukungan Sosial dan Sistemik
10. Aspek Sosial dan Sistemik dari Ketangguhan
Debbie Hawker

11. Komunitas Murid yang Tangguh
Tony Horsfall

Ketangguhan secara Komprehensif
12. Perempuan-Perempuan Tangguh dalam Alkitab
Debbie Hawker

13. Kekuatan dalam Kelemahan: Ketangguhan dalam Kehidupan Paulus
Tony Horsfall

14. Yesus, Teladan Kita dalam Ketangguhan dan Ketahanan
Tony Horsfall

Kesimpulan dan Penerapan Praktis
15. Membangun Kehidupan yang Lebih Tangguh
Debbie Hawker

Lampiran A Skala Penilaian Ketangguhan
Lampiran B Kredo Ketangguhan
Catatan

TONY HORSFALL adalah konsultan pelatihan freelance dan praktisi Myers-Briggs. Ia memiliki spesialisasi memimpin retreat-retreat kontemplatif. Ia adalah penatua Gereja Ackworth Cummunity di West Yorkshire. Sebelumnya ia melayani sebagai misionaris di Malaysia Timur dalam naungan Overseas Missionary Fellowship.

Pernah melayani sebagai utusan lintas budaya di Asia Tenggara. Sekarang beliau adalah seorang trainer freelance dan pemimpin retreat yang berdomisili di Inggris. Ada belasan buku rohani lain yang ditulisnya.

Seorang penulis dan pemimpin retret yang sangat dihormati dengan pengalaman seumur hidup membimbing orang lain, termasuk para pemimpin gereja dan misionaris, di Inggris maupun di negara-negara lainnya. Bukunya yang berjudul Mentoring for Spiritual Growth telah menolong banyak orang untuk memahami pentingnya mentoring di gereja masa kini dan mengambil langkah-langkah awal untuk membimbing orang lain. Selama sepuluh tahun terakhir ini ia sudah mengadakan Forum Bimbingan Rohani tahunan bagi orang-orang yang ingin mengembangkan ketertarikan mereka dalam bidang membuat murid yang sangat penting ini.

Dr. Debbie Hawker adalah seorang psikolog klinis dan mitra misi. Beliau dan suaminya David mendukung para pekerja utusan lintas budaya dan keluarganya di seluruh dunia. Debbie telah melayani jangka pendek di lebih dari 30 negara, termasuk beberapa zona perang. Beliau juga penulis dari 7 buku lainnya.

Media Terkait:
Komentar dan Kutipan Favorit Anda:
Temukan kami di: